PENGARUH PENERAPAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING TERHADAP KETERAMPILAN PROSES SAINS SISWA

Azzahrotul Hasanah(1*)


(1) UIN SUSKA, Riau, Indonesia
(*) Corresponding Author

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adakah pengaruh model Problem Based Learning (PBL) terhadap Keterampilan Proses Sains (KPS) siswa pada materi kelarutan dan hasil kali kelarutan. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Maret-April 2017 di Sekolah Menengah Atas (SMA) Negeri 12 Pekanbaru. Metode yang digunakan adalah quasi eksperiment. Pengambilan sampel dilakukan dengan teknik purposive sampling. Sampel penelitian untuk kelas eksperimen dan kelas kontrol masing-masing berjumlah 36 siswa. Pengambilan data menggunakan instrumen lembar observasi keterampilan proses sains. Analisis data menggunakan uji-t, data hasil perhitungan perbedaan rata-rata kedua kelas diperoleh thitung sebesar 2,61, sedangkan ttabel pada taraf signifikan 0,05 sebesar 1,66, sehingga thitung > ttabel yang menunjukkan bahwa hipotesis alternatif (Ha) diterima, artinya terdapat pengaruh model Problem Based Learing (PBL) terhadap Keterampilan Proses Sains (KPS) siswa pada materi kelarutan dan hasil kali kelarutan, dengan koefisien pengaruh (KP) sebesar 8%.

Keywords


Problem Based Learning, Keterampilan Proses Sains, Kelarutan, Hasil Kali Kelarutan

Full Text:

PDF

References


Aan, H. (2015). Pengaruh Model Problem Based Learning (PBL)) terhadap Keterampilan Proses Sains (KPS) Siswa pada Materi Laju Reaksi, Skripsi. Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Hidayatullah.

Andi, W. (2015). Pengaruh Problem Based Learning terhadap Keterampilan Proses Sains dan Hasil Belajar Biologi Siswa kelas X SMA Negeri Jumpolo Tahun 2013/2014. Jurnal Pendidikan Kimia ISSN:2252-6897.

Frikson, J.P. (2015). Pengaruh Model Problem Based Learning dengan Pemahaman Konsep Awal terhadap Keterampilan Proses Sains Siswa SMA. Jurnal Pendidikan Fisiska ISSN 2252-732X Vol 4 No 2.

Hartono. (2012). Statistik untuk Penelitian, Yogyakarta: Pustaka Belajar.

Indah, P.R. (2012). Inovasi Pembelajaran Berbasis Masalah Berbantuan Media Transvisi Untuk Meningkatkan Keterampilan Prosws Sains. Jurnal FMIPA Uiversitas Negeri Semarang ISSN 1504-9876.

Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan. (2013). Buku Guru Ilmu Pengetahuan Alam SMP/MTs Kelas VIII. Jakarta: Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan

Kurnia, S. (2015). Pengaruh Model Problem Based Learning Terhadap Keterampilan Menyimpulkan Hasil Percobaan Siswa pada Pembelajaran Fisika Dikelas X SMA Negeri 1 Tanjung Lubuk. Jurnal Inovasi dan Pemebelajaran fisika, ISSN 2248-9010.

Mugla. (2011). Overviews on Inquiry Based and Problem Based Learning Methods. Journal of Educational Science: ISSN 1308 – 8971.

Qomariyah. (2014). Penerapan Model Pembelajaran Guided Discovery untuk Meningkatkan Keterampilan Proses Sains Siswa Kelas VII. Jurnal Pendidikan Sains e-Pensa, Vol. 02, No. 01, hal 78-88, ISSN: 2252-


Article Metrics

Abstract view : 3169 times
PDF - 1475 times

DOI: https://doi.org/10.26714/jps.5.2.2017.56-64

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2017 JURNAL PENDIDIKAN SAINS (JPS)

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

EXECUTIVE OFFICE

JURNAL PENDIDIKAN SAINS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SEMARANG
DEPARTMENT OF CHEMISTRY EDUCATION
FACULTY OF MATHEMATICS AND NATURAL SCIENCES
MUHAMMADIYAH SEMARANG UNIVERSITY

Jl. Kedungmundu Raya No.18, Semarang, Jawa Tengah, Indonesia
    Telp. (024)76740231, 76740231
    email: jps@unimus.ac.id


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License

Journal Pendidikan Saisn (JPS)
ISSN:2339-0786, e-ISSN:2502-1443
Published by: Chemistry Education, Muhammadiyah Semarang University