Penerapan Intervensi Pemberian Jahe Merah Terhadap Kadar Glikemik Indeks Pada Lansia Dengan Diabetes Mellitus
(1) Program Studi Pendidikan Profesi Ners, Universitas Muhammadiyah Semarang
(2) Program Studi Pendidikan Profesi Ners, Universitas Muhammadiyah Semarang
(*) Corresponding Author
Abstract
Diabetes mellitus merupakan sekelompok kelainan yang ditandai oleh peningkatan kadar glukosa darah (hiperglikemia). Diabetes Mellitus disebut dengan the silent killer karena penyakit ini dapat menimbulkan berbagai komplikasi antara lain gangguan penglihatan mata, katarak, penyakit jantung, sakit ginjal, impotensi seksual, luka sulit sembuh dan membusuk/gangren, infeksi paru-paru,gangguan pembuluh darah, stroke dan sebagainya Tujuan studi kasus adalah untuk menurunkan kadar glukosa darah pada pasien Diabetes Mellitus melalui kunjungan rumah dengan memberikan pendidikan kesehatan dan pemberian seduhan jahe merah. Metode penerapan yang digunakan pada studi kasus ini yaitu deskriptif dengan menggunakan pendekatan proses asuhan keperawatan yang meliputi pengkajian, diagnosis, perencanaan, implementasi dan evaluasi. Studi ini dilakukan dengan cara pemberian pendidikan kesehatan dan seduhan jahe merah selama 7x kunjungan ke rumah. Pemeriksaan GDS sebelum (pretest) dan sesudah (posttest) yaitu memberikan pendidikan kesehatan dan seduhan jahe merah. Teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling berdasarkan kriteria inklusi dan eksklusi yang telah ditentukan. Teknik pengumpulan data dalam studi kasus ini menggunakan cara observasi langsung sebelum dan sesudah diberikan pendidikan kesehatan dan seduhan jahe merah dengan mengukur kadar gula darah sewaktu menggunakan digital glukosa EasyTouch GCU ET-301. Subjek pada studi kasus ini yaitu 2 penderita diabetes mellitus. Kedua keluarga dilakukan asuhan keperawatan selama 7x kunjungan. Keluarga dan klien mampu memahami masalah kesehatan yang ada dan keluarga sangat kooperatif mengikuti tahapan implementasi yang dilakukan.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Achjar, K. A. H. (2017). Aplikasi Praktis Asuhan Keperawatan Keluarga (Bagi Mahasiswa Keperawatan Dan Praktisi Perawat Puskesmas). Jakarta: Cv Sagung Seto.
Alfi, dkk. (2017). Pengaruh Ekstra Jahe Merah (Zingiber Officinale) Dan Madu Terhadap Kadar Kolesterol Total Tikus Model Diabetes Mellitus.
Ali, Z. (2017). Pengantar Keperawatan Keluarga. Jakarta: Egc.
American Diabetes Associaion. (2014). Diagnosis And Classification Of Diabetes Mellitus. Diabetes Care Vol 37, Supplement 1, January 2014. Http://Care.Diabetesjournals.Org/Content/37/Supplement_1/S81.Full.Pdf+Ht Ml.
Andri Rudi Yanto, Nurul Mahmudati, Rr. Eko Susetyorini. (2016). Seduhan Jahe (Zingiber Officinale Rosce.) Dalam Menurunkan Kadar Glukosa Darah Tikus Model Diabetes Tipe-2 (Niddm) Sebagai Sumber Belajar Biologi.
Andrian. (2015). Pengaruh Pemberian Ekstrak Jahe Merah (Zingiber Officinale) Terhadap Kdar Glukosa Darah Puasa Dan Postprandial Pada Tikus Diabetes.
Arisman. (2011). Obesitas Diabetes Mellitus & Dislipidemia. Jakarta: Penerbit Buku Kedokteran Egc.
Bakri, M. H. (2017). Asuhan Keperawatan Keluarga. Yogyakarta: Pustaka Baru.
Brunner & Suddarth. (2012). Buku Ajar Keperawatan Medikal-Bedah (Ed. 8) (Egc).
Damayanti, S. (2016). Diabetes Melitus Dan Penatalaksanaan Keperawatan. Yogyakarta: Nuha Medika.
Eliza Arman. (2019). Pengembangan Dosis Pemberian Serbuk Kering Jahe Merah (Zingiber Officinale Var. Rubrum) Terhadap Pasien Diabetes Melitus Tipe 2.
Friedman, M. M. (2017). Keperawatan Keluarga : Teori Dan Praktik. Egc. Jakarta.
Fuadi, A., & Yanto, A. (2022). Penggunaan madu dalam perawatan luka kronis diabetes mellitus. Ners Muda, 3(1), 1–9.
Harmoko. (2017). Asuhan Keperawatan Keluarga.Yogyakarta : Pustaka Pelajar.
Idola Perdana Sulistyoning Suharto, Erik Irham Lutfi, Mega Diasty Rahayu. (2019). Pengaruh Pemberian Jahe (Zingiber Officinale) Terhadap Glukosa Darah Pasien Diabetes Mellitus.
International Diabetes Federation (Idf). (2021). Diabetes Atlas. Http://Www.Eatlas.Sdf.Org.
Lailasari, M., Yanto, A., & Mustofa, A. (2022). Pengaruh kombinasi perawatan luka dan latihan Range of Motion ekstremitas bawah terhadap penyembuhan ulkus diabetik pada pasien Diabetes Mellitus. Holistic Nursing Care Approach, 2(1), 1–10.
Mega,Dkk. (2019). “Pengaruh Pemberian Jahe Terhadap Glukosa Darah Pasien Diabetes Mellitus”
Merisa Situmorang. (2020). Literature Review : Efektivitas Pemberian Air Rebusan Jahe Merah Terhadap Kadar Gula Darah Pasien Diabetes Mellitus Tipe Ii Tahun 2020.
Mubarak, W.I., Chayatin, N. & Susanto, J. (2015). Standar Asuhan Keperawatan Dan Prosedur Tetap Dalam Praktik Keperawatan.
Nonce N. Legi, Rivolta G.M. Walalangi, Bella Pangemanan. (2017). Diabetes Mellitus Type Ii Interruption Of Street In Puskesmas Tuminting Kota Manado.
Padila. (2012). Keperawatan Medikal Bedah. Yogyakarta: Nuha_Medika.
Pangeman. (2017). “Pemberian Air Rebusan Jahe Merah Terhadap Kadar Gula Darah Dan Kolesterol Total Pasien Diabetes Melitus Tipe Ii Rawat Jalan Di Puskesmas Tuminting Kota Manadotahun 2017”
Pius Kosmas Fau, Devi Kristina Hutagalung, Dedi Mizwar Tarihoran, Andri, Sakinah. (2020). Pemberian Jahe Merah Pada Penderita Dm Dan Pemeriksaan Kadar Gula Darah Tahun 2020
Rikesda. (2021). Hasil Utama Riskesdas. Kementrian Kesehatan Ri : Badan Penelitian Dan Pengembangan Kesehatan.
Setyowati Sri, M. A. (2018). Asuhan Keperawatan Keluarga Konsep Dan Aplikasi Kasus. Yogyakarta: Mitra Cendikia Press.
Sodikin, & Rusana. (2019). Karakteristik Dan Faktor Yang Berhubungan Dengandistres Diabetes Pada Penyandang Dm Di Puskesmas Wilayah Pesisir Cilacap. Jurnal Kesehatan Al-Irsyad, Xii(1), 40–46.
Soegondo, S. (2019). Penatalaksanaan Diabetes Mellitus Terpadu. Jakarta : Balai Penerbit Fkui.
Sulistyo A. (2017). Keperawatan Keluarga.
Suprajitno. (2019). Asuhan Keperawatan Keluarga Aplikasi Dalam Praktik. Jakarta: Egc.
Tjokoprawiro, A. (2016). Hidup Sehat Dan Bahagia Bersama Diabetes Mellitus. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.
Wardah, Asti Winda Wati. (2021). Pengaruh Berkumur Dengan Rebusan Jahe Merah Terhadap Skor Keluhan Xerostomia Pada Pasien Dm Tipe 2.
Wulan. (2019). Peran Keluarga Dalam Merawat Klien Diabetik Di Rumah.
Zahrotin, A. (2018). Pengaruh Insulin , Jahe Dan Kombinasi Keduanya Terhadap Jumlah Sel Trofoblas Rattus Norvegicus Model. Qanun Medika, 2(1), 21–28.
Article Metrics
Abstract view : 481 timesPDF - 90 times
DOI: https://doi.org/10.26714/nm.v4i3.10603
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2023 Farikha Luthfiani, Dewi Setyowati
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Jl. Kedungmundu Raya No. 18 Semarang Gedung NRC University of Muhammadiyah Semarang
Phone: 02476740287
Fax: 02476740287
Email: nersmuda@unimus.ac.id