UJI ANTIDIABETIK INFUSA KELOPAK BUNGA ROSELLA (Hibiscus sabdariffa Linn.) PADA TIKUS PUTIH JANTAN GALUR WISTAR YANG DIINDUKSI GLUKOSA
(1) 
(2) 
(3) 
(*) Corresponding Author
Abstract
ABSTRACT
Background. Diabetes Mellitus (DM) occurred do to inability of using and over product of glucose Various types of treatment have been done by using synthetic and traditional medicine. One them with flower petals of rosella (Hibiscus sabdariffa Linn.) as a traditional medicine.
Objective. Know impact of rosella petals infuse concentrate to decrease level of glucose.
Methode. Type of research is pure experiment with design One Group Pre and Post Test With Control Design. The subjects were twenty five of white male rat of wistar strain, two month old, and weight between 150-200 grams. Independent variable is infuse rosella flower petals, dependent variable is reduction level of glucose. Data analysis was done by Anova and followed by LSD test .
Result. Average reduction of blood glucose levels with the highest concentration of 250 mg/200 g BB of 41,86 and the lowest concentration of 62,5 mg/ 200 g BB of 10,96. ANOVA test showed that p value = 0,000 (p <0,05), meant that there were significant differences in various concentrations of infuse rosella petals to decrease level of glucose on the white male rat of wistar strain . LSD test suggested the pair of positive control - 62,5 mg/200 gBB had p value = 0,515 (p > 0,05), meant of no significant decrease on the white male rat of wistar strain.
Conclusion. There were significant impact in various concentrations of infuse roselle petals to decrease level of glucose on the white male rat of wistar strain .
Key words. Infuse, rosella petals, decreasing level of glucose, white male rat of wistar strain.
ABSTRAK
Latar Belakang : Diabetes Mellitus (DM) terjadi akibat ketidakmampuan menggunakan dan over produksi glukusa (hiperglikemik). Berbagai jenis pengobatan sudah dilakukan yaitu dengan menggunakan obat sintesis maupun tradisional. Salah satunya dengan memanfaatkan kelopak bunga rosella (Hibiscus sabdariffa Linn.) sebagai obat tradisional.
Tujuan :Mengetahui pengaruh konsentrasi infusa kelopak bunga rosella (Hibiscus sabdariffa Linn.) terhadap penurunan kadar glukosa.
Metode : Jenis penelitian yang digunakan adalah eksperimen murni dengan desain penelitian One Group Pre and Post Test With Control Design. Subjek penelitian adalah 25 ekor tikus putih jantan galur wistar yang berumur 2 bulan, dengan berat badan antara 150-200 gram. Variabel bebas adalah infusa kelopak bunga rosella, variabel terikat adalah penurunan kadar glukosa. Analisis data dengan uji Anova dilanjutkan uji LSD.
Hasil : Rata - rata penurunan kadar glukosa darah tertinggi pada konsentrasi 250 mg/200 gBB sebesar 41,86 dan terendah pada konsentrasi 62,5 mg/200 gBB sebesar 10,96. Berdasarkan uji Anova dapat diketahui bahwa p value = 0,000 (p <0,05) artinya ada perbedaan yang bermakna pada berbagai konsentrasi infusa kelopak bunga rosella terhadap penurunan kadar glukosa darah pada tikus putih jantan galur wistar. Uji LSD menunjukkan bahwa pasangan konsentrasi kontrol positif - 62,5 mg/200 gBB mempunyai nilai p value = 0,515 (p >0,05) artinya pasangan tersebut menunjukkan tidak ada perbedaan yang signifikan penurunan kadar glukosa darah pada tikus putih galur wistar.
Kesimpulan : Ada pengaruh yang bermakna berbagai konsentrasi infusa kelopak bunga rosella terhadap penurunan kadar glukosa darah pada tikus putih jantan galur wistar.
Kata kunci : Infusa, kelopak bunga rosella, penurunan kadar glukosa, tikus putih jantan galur wistar.
Full Text:
PDFArticle Metrics
Abstract view : 2980 timesPDF - 1622 times
DOI: https://doi.org/10.26714/jkmi.7.1.2011.%25p
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2017 Jurnal Kesehatan Masyarakat Indonesia
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.
------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Jurnal Kesehatan Masyarakat Indonesia ISSN 1693-3443 (print) | 2613-9219 (online) |
Jurnal Kesehatan Masyarakat Indonesia is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.