PEMBERIAN IMUNISASI MR PADA ANAK DI TK KOTA SEMARANG

Erna Kusumawati(1*), Agustin Rahmawati(2), Siti Istiana(3)


(1) 
(2) 
(3) 
(*) Corresponding Author

Abstract


Indonesia telah berkomitmen untuk mencapai eliminasi campak dan pengendalian rubella/Congenital Rubella Syndrome (CRS) pada tahun 2020. Berdasarkan hasil surveilans dan cakupan imunisasi, maka imunisasi campak rutin saja belum cukup untuk mencapai target eliminasi campak. Sedangkan untuk akselerasi pengendalian rubella/CRS maka perlu dilakukan kampanye imunisasi tambahan sebelum introduksi vaksin MR ke dalam imunisasi rutin.
Program Pengabdian Masyarakat ini melalui penerapan Ipteks bagi masyarakat (IbM) bertujuan mengenalkan dan tercapainya cakupan imunisasi measles rubella.
Metode yang akan dipakai dalam program pengabdian masyarakat ini adalah pemberian imunisasi MR pada anak TK Sasaran primer program pengabdian masyarakat disini adalah anak-anak TK PGRI Semarang. Sasaran sekunder adalah sasaran yang dapat mempengaruhi individu dalam keluarga yaitu kepala orang tua, dan staf guru sebagai pendamping anak pada saat diberikan imunisasi.
Kegiatan pemberian pendidikan kesehatan ini dilakukan dalam waktu 1 hari berlokasi di kelas TK PGRI 36 Semarang.
Target luaran yang akan dicapai dalam pengabdian masysrakat melalui penerapan Ipteks bagi masyarakat (IbM) Pemberian Imunisasi MR di TK PGRI 36 Kota Semarang adalah tercapainya 100 % imunisasi MR dan orang tua dan staf pengajar memahami pentingnya imunisasi MR


Keywords


Imunisasi MR, anak TK

Full Text:

PDF

References


Depkes RI Imunisasi Measles Rubella Lindungi Kita. [Online] Available at:www.depkes.go.id

Dinkes Jateng, 2015. Profil Kesehatan Provinsi Jawa Tengah 2015. Semarang: Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Tengah.

Ditjen P2P, K. R., 2016. Petunjuk Teknis Kampanye Imunisasi Measles Rubella (MR). Jakarta: Kemenkes RI.

IDAI, 2017. Imunisasi Campak - Rubella (MR). [Online]. Available at :http://www. idai.or.id/artikel/klinik/imunisasi/imunisasi-campak-rubella-mr

Kemenkes RI, 2017. Imunisasi Measles Rubella Lindungi Anak Kita. .

Kutty, P. et al., 2013. Measles. VP D Surveillance Manual , Volume 6.

McGee, P., 2013. Measles, mumps, and rubella. Diversity and Equality in Health and Care, Volume 10, pp. 123-5.

MMR VIS - Indonesia, 2012. Vaksinasi MMR. [Online]. Available at : http: // im- munize.org/vis

WHO, 2017. Status Campak dan Rubella saat ini di Indonesia. [Online] Available at:http://www.searo.who.int/indonesia/topics/immunization/mr_measles_s tatus.pdf?ua=1.


Article Metrics

Abstract view : 1731 times
PDF - 380 times

DOI: https://doi.org/10.26714/jpmk.v1i2.4914

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Jurnal Pengabdian Masyarakat Kebidanan

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.

-----------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

Jurnal Pengabdian Masyarakat Kebidanan
ISSN  (print) | 2654-7996 (online)
Organized by Department of Midwifery, Universitas Muhammadiyah Semarang, Semarang, Indonesia
Published by Jurnal Pengabdian Masyarakat (JPM) Universitas Muhammadiyah Semarang
W : https://jurnal.unimus.ac.id/index.php/JPMK
E : sherkiasalamah@gmail.com

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.