Aplikasi Penerapan Lidah Buaya (Aloe Vera) Dalam Penyembuhan Luka Ulkus Diabetes Melitus

Arifin Arifin(1), Anna Kurnia(2*)


(1) Program Studi D3 Keperawatan, Fakultas Ilmu Keperawatan dan Kesehatan, Universitas Muhammadiyah Semarang
(2) Program Studi D3 Keperawatan, Fakultas Ilmu Keperawatan dan Kesehatan, Universitas Muhammadiyah Semarang
(*) Corresponding Author

Abstract


Diabetes mellitus (DM) merupakan penyakit metabolic yang ditandai dengan hiperglikemia yang terjadi akibat sekresi insulin yang kurang optimal. Salah satu komplikasi DM yaitu kaki diabtetik yang dapat berkembang menjadi ulkus diabetik. Dampak dari ulkus diabetik yaitu penurunan produktivitas, peningkatan morbiditas dan mortalitas. Penatalaksanaan ulkus diabetik dapat dilakukan dengan perawatan luka yang tepat dan penggunaan dressing yang sesuai. Salah satu dressing yang dapat digunakan yaitu ekstrak lidah buaya. Tujuan studi kasus ini yaitu untuk mengevaluasi pengaruh ekstrak lidah buaya dalam proses penyembuhan luka ulkus diabetik. Aplikasi dalam studi kasus ini menggunakan metode deskripsi kasus dengan subjuk dua orang responden yang memiliki ulkus diabetik. Metode analisis deskriptif yaitu dengan membandingkan kondisi sebelum dan sesudah perawatan luka menggunakan ekstrak lidah buaya. Instrument pengukuran yang digunakan yaitu lembar observasi Bates Jensen Wound Assessment Tool (BWAT). Hasil studi kasus menunjukkan bahwa perawatan luka dengan ekstrak lidah buaya menunjukkan penurunan ukuran luka dan peningkatan derajat epitelisasi dan granulasi, sehingga dapat disimpulkan bahwa ekstrak lidah buaya berpengaruh baik terhadap proses penyembuhan luka ulkus diabetik.

Keywords


Perawatan luka; Lidah Buaya; Penyembuhan luka; Diabetes Melitus

Full Text:

PDF

References


American Diabetes Association. (2016). 3. Foundations of care and comprehensive medical evaluation. Diabetes Care, 39(Supplement 1), S23–S35.

Enikmawati. (2019). Penerapan Lidah Buaya Untuk Penyembuhan Luka Diabetik Application of Aloe Vera for Diabetic Wound Healing. Ejournal Stikespku, 17(1), 69–74.

Furnawanthi, I. (2008). Khasiat dan manfaat lidah buaya si tanaman ajaib. Agromedia Pustaka, Jakarta.

Novita, A. (2012). AZ Lidah Buaya: Manfaat, Budidaya dan Pengolahannya. Bekasi: PT. Bina Sarana Pustaka.

Novyana, R. M., & Susanti. (2016a). Lidah Buaya (Aloe vera) untuk Penyembuhan Luka. Jurnal Kedokteran Universitas Lampung, 5, 149–153.

Novyana, R. M., & Susanti. (2016b). Lidah Buaya (Aloe vera) untuk Penyembuhan Luka. Jurnal Kedokteran Universitas Lampung, 5, 149–153.

Novyana, R. M., & Susianti, S. (2016). Lidah Buaya (Aloe vera) untuk Penyembuhan Luka. Jurnal Majority, 5(4), 149–153.

PERKENI. (2019). Effect of nurse managers’ leadership styles on predicted nurse turnover. Nursing Management, 19(4). https://doi.org/10.7748/NM.2020.E1928

Profil Dinkes Jateng. (2018). dinkesjatengprov2018.

Riset Kesehatan Dasar. (2018). Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan Kementrian RI tahun 2018.

Smeltzer, S. C., & Bare, B. G. (2013). Buku Ajar Keperawatan Medikal-Bedah, Vol. 3.

Wijayakusuma, H. (2007). Penyembuhan dengan lidah buaya. Jakarta: Sarana Pustaka Prima. Hal, 12–14.


Article Metrics

Abstract view : 1314 times
PDF - 223 times

DOI: https://doi.org/10.26714/hnca.v2i2.9330

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

View My Stats
Universitas Muhammadiyah Semarang

Jl. Kedungmundu Raya No. 18 Semarang Gedung NRC University of Muhammadiyah Semarang

Phone: 02476740287
Fax: 02476740287
Email: hnca@unimus.ac.id